Wujudkan Wilayah Yang Aman, Babinsa Tipes adakan Komsos dengan Tokoh Masyarakat

BARA NEWS

- Redaksi

Senin, 19 Februari 2024 - 19:28 WIB

5092 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surakarta, Jalin hubungan kemasyarakatan guna mempererat tali silaturahmi, Babinsa Kelurahan Tipes Koramil 03/Serengan Kodim 0735 Surakarta Serka Sarmin dan Serka Anjasmoro melaksanakan Komunikasi Sosial dengan bapak Tri Sukamto (Tokoh Masyarakat) guna mewujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat, yang bertempat di Kp.Dipotrunan RT 02 RW 13 Tipes Serengan Kota Surakarta, Senin (19/02/2024).

Komunikasi sosial merupakan Sarana untuk menjalin tali silaturahmi serta mempererat hubungan persaudaraan antara Babinsa dengan masyarakat dapat berjalan dengan baik dengan Tokoh Masyarakat maupun dengan Masyarakat guna mendukung tugas pokok sebagai aparat kewilayahan serta mewujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat.

Komunikasi sosial ini merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan Babinsa untuk menanamkan wawasan kebangsaan kedisiplinan persatuan dan kesatuan serta untuk mengetahui perkembangan wilayah binaan

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Perbanyak giat komunikasi akan terjalin hubungan yang baik dengan masyarakat Komunikasi dengan masyarakat tidak mengenal tempat dimana masyarakat berbuat di situ sebagai Babinsa selalu berusaha untuk hadir sebagai wujud kedekatan TNI dengan masyarakat.

(Agus Kemplu)

Berita Terkait

Staf Khusus Menteri Hukum dan HAM Bidang Hubungan Luar Negeri Kunjungi Lapas Sampit Kemenkumham Kalteng
Pastikan Layak Dikonsumsi, Kalapas Sampit Kemenkumham Kalteng Kontrol Kondisi Mesin Air Minum Isi Ulang
Seleksi SBP di Polda Kalteng, 14 Tamtama Polri Tingkat Satu Lulus Terpilih
Turnamen Voli Guntur Geni Cup, Satgas Yonarmed 11 Kostrad Hadirkan Euforia HUT TNI Ke-79 di Perbatasan
Jelang Pilkada, Zahir Utus Aslam Temui Warga Batu Bara di Malaysia Serap Aspirasi
Pangdam XII/Tpr Dampingi Dua Hari Kunjungan Kerja Kasad di Wilayah Provinsi Kalteng
Touring Gunakan Sepeda Motor, Zahir Pantau Pembangunan yang Belum Selesai
Hasil Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2024 Polres Nganjuk

Berita Terkait

Senin, 14 Oktober 2024 - 13:41 WIB

Ibu Mertua Irwan Zein Meninggal, Zahir Melayat

Minggu, 13 Oktober 2024 - 16:33 WIB

Aslam Berkeliling Sembari Sapa Warga Bersama Komunitas Sepeda Motor,

Jumat, 11 Oktober 2024 - 19:10 WIB

300 Pendukung Zahir & Aslam, Gelar Doa Bersama

Jumat, 11 Oktober 2024 - 14:37 WIB

Aslam Rayuda : Senang Ketemu Ibu-Ibu Peduli Daerahnya, Harapan Ibu-Ibu Akan Kita Perjuangkan

Jumat, 11 Oktober 2024 - 13:25 WIB

Pantun Calon Bupati Bahar Siagian Buat Kecewa Kalangan Tokoh Melayu Batu Bara

Kamis, 10 Oktober 2024 - 07:57 WIB

Gelar Sunatan Masal,Paslon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 3 Zahir didukung Warga menang

Rabu, 9 Oktober 2024 - 15:54 WIB

Cawabup Aslam Rayuda, Hadiri Memperingati Maulid Nabi di Desa Petatal

Selasa, 8 Oktober 2024 - 05:49 WIB

Hindari Gen Z Terjerumus Narkoba, Aslam Janji Majukan Sektor Olahraga dan Kepemudaan

Berita Terbaru

BATU BARA

Ibu Mertua Irwan Zein Meninggal, Zahir Melayat

Senin, 14 Okt 2024 - 13:41 WIB