Penerus Negeri Jawa Tengah Bagikan ilmu kewirausahaan dan sosialisasi pencegahan stunting di Pekalongan

BARA NEWS

- Redaksi

Jumat, 12 Januari 2024 - 08:09 WIB

5042 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PEKALONGAN | Kelompok Relawan Penerus Negeri Prabowo-Gibran Kabupaten Serang terus memberikan edukasi tentang wirausaha dan pencegahan stunting kepada masyarakat di Kota Pekalongan.

Penyuluhan tersebut dikemas dalam Program Bantu Negeri yang sebelumnya diluncurkan oleh relawan Penerus Negeri sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat Indonesia.

Koordinator Relawan Penerus Negeri wilayah jateng 10 Faris Balya mengatakan penerus negeri melalui program bantu negeri memiliki semangat untuk mengedukasi masyarakat untuk berani menjadi enterpreuner

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui program bantu negeri, kami mendorong masyarakat khusus nya anak muda untuk makin berani menjadi seorang enterpreuner” ucap Faris kepada wartawan Jumat (12/1/2024)

Kordinator penerus negeri Jawa tengah Alfreno Kausar Ramadhan juga mengungkapkan program Bantu Negeri memfokuskan dalam tiga hal, program bantuan wirausaha, pencegahan Stunting dan edukasi pengolahan sampah.

“Program bantu negeri ini ada 3 kegiatan, pertama pelatihan kewirausahaan, kedua pencegahan Stunting dengan memberikan pengetahuan melalui poster pencegahan Stunting, yang ketiga edukasi pengolahan sampah” pungkasnya

Sedangkan kordinator pusat penerus negeri M. Pradana Indaputra menyampaikan bahwa penerus negeri sebagai salah satu relawan Prabowo Gibran mencoba menghadirkan kebermanfaatan bagi masyarakat dalam program-program kegiatannya.
“Penerus negeri sebagai salah satu relawan pemenangan Prabowo-Gibran selalu mencoba memberikan kebermanfaatan dalam setiap agendanya, dan kali ini kita mendorong masyarakat Pekalongan khususnya anak muda untuk menjadi pengusaha” tegasnya.

Kegiatan tersebut dihadiri oleh 200 peserta yang terdiri dari berbagai kalangan, mereka antusias dengan kegiatan tersebut, salah satu peserta mengatakan bahwa program ini sangat membantu untuk mendapatkan wawasan dan keilmuan baru dalam bidang kewirausahaan.
“Program ini sangat menarik dan membantu saya mendapatkan pengetahuan baru dalam dunia usaha” tegasnya.

Selain itu, para peserta juga merasa yakin untuk memilih pasangan prabowo-gibran untuk menjadi presiden Indonesia berikutnya

“Saya jadi merasa semakin yakin untuk memilih pak prabowo menjadi presiden Indonesia berikutnya” ujar Wildan, salah satu peserta. (MI)

Berita Terkait

Emak-Emak Rebutan Ajak Bacawabup Aslam Rayuda Photo Selfie di Pesta Hajatan Warga
GEMKARA Tidak Pernah Nyatakan Dukung Salahsatu Bapaslon Pilkada Batu Bara
DPD I Golkar Sumatera Utara Kangkangi Putusan DPP Golkar
Kejaksaan Negri Pringsewu Menerbitkan Surat Perintah Terkait Penyimpangan Dana Hibah LPTQ
Pj. Bupati Pringsewu Tinjau Kesiapan Pilkada 2024 ke KPU Kabupaten Pringsewu
Pj. Bupati Pringsewu Dr. Marindo Kurniawan, ST., MM Terima Kunjungan Silaturahmi Dewan Pengurus Masjid Kabupaten Pringsewu.
Salah Satu Program Pj Bupati Dr. Marindo Kurniawan  Magnet Baru UMKM dan Destinasi Wisatawan Lokal dan Internasional
Anjangsana Kalapas Theo Adrianus ke Lapas Perempuan Kelas IIA Tenggarong Disambut Hangat

Berita Terkait

Selasa, 17 September 2024 - 13:39 WIB

Apa Hukum Darah Haid Keluar Sedikit?

Selasa, 17 September 2024 - 11:40 WIB

Types of Motivational Speakers in the Philippines

Selasa, 17 September 2024 - 09:00 WIB

Memahami Lisensi PSE untuk Bisnis Online di Indonesia

Selasa, 17 September 2024 - 08:20 WIB

Riset Litbang Kompas & Mekari: 52% Perusahaan Indonesia Alami Peningkatan Efektivitas Karena Software Berbasis Awan

Selasa, 17 September 2024 - 06:35 WIB

VRITIMES Memperluas Jangkauan Berita dengan Kemitraan Media Baru Bersama JendelaKaba.com dan DigindoNews.com

Selasa, 17 September 2024 - 06:00 WIB

Airdrop Telegram Paling Dinanti di Bulan Ini: Ada Hamster Kombat!

Selasa, 17 September 2024 - 02:00 WIB

Port Academy Bantu Anda Mengelola Barang Berbahaya di Pelabuhan dengan Sertifikasi IMDG Code

Senin, 16 September 2024 - 16:50 WIB

Teknologi AI dan Blockchain Mengubah Lanskap Kewirausahaan Sosial di TBN Asia Conference 2024

Berita Terbaru

EKONOMI & BISNIS

Apa Hukum Darah Haid Keluar Sedikit?

Selasa, 17 Sep 2024 - 13:39 WIB

BERAU

Masyarakat Berau Keluhkan Pemadaman Listrik Berulang

Selasa, 17 Sep 2024 - 12:36 WIB

EKONOMI & BISNIS

Types of Motivational Speakers in the Philippines

Selasa, 17 Sep 2024 - 11:40 WIB

EKONOMI & BISNIS

Memahami Lisensi PSE untuk Bisnis Online di Indonesia

Selasa, 17 Sep 2024 - 09:00 WIB